Cari Blog Ini

Sabtu, 29 September 2012

Front Office Task on Sept, 24th 2012


Pentingnya Memiliki First Impression

Kesan pertama saat tamu menerima fasilitas penginapan selama proses pendaftaran sangat penting dalam menetapkan dan membangun hubungan bisnis yang berkelanjutan. Sambutan yang hangat dan tulus akan memberikan respon positif dari para tamu dan akan mengharapkan kesan serupa dari karyawan hotel lainnya. Jika tamu merasakan sambutan yang setengah hati dan tidak tulus, tamu tidak akan antusias dengan fasilitas serta pelayanan hotel dan mungkin merasa tidak nyaman dengan hotel selama berkunjung. Tamu selalu mengharapkan diberikan pelayanan yang terbaik setiap saat, karena itu banyak hotel yang berlomba-lomba dalam memberikan pelayanan prima sehingga tamu tersebut betah dan ingin kembali ke hotel tersebut. Apa itu sambutan hangat ? jawaban ini sangat bervariasi, dimulai dari area front desk, setiap karyawan yang bertanggung jawab di front desk harus memiliki sifat empati, peduli, dan perhatian kepada tamu karena dengan itu mereka dapat memahami keinginan tamu, sehingga terhindar dari kesalahan atau complaint dari tamu.

http://diniidris.blogspot.com/ 

Peranan Kantor Depan Front Office

 Kantor Depan adalah cermin dari kualitas hotel untuk pertama kali bagi tamu saat memasuki suatu Hotel, untuk itu kesiapan, kesigapan, ketepatan serta kemampuan semua karyawan di bagian kantor depan dalam menjalankan fungsi tugas dan tanggung jawabnya sangatlah menentukan dalam memberikan impresi baik maupun kurang baik atau buruk pada para tamu Hotel sebelum para tamu tersebut mendapatkan pelayanan dan pengalaman yang lainnya saat mereka datang untuk menginap maupun tidak di suatu Hotel. Kantor depan hotel (front office) secara operasional berhubungan dengan tamu dan area kerjanya tidak jauh dari lobby, oleh sebab itu bagian ini disebut dengan bagian front office. Kantor depan hotel merupakan salah satu bagian dari hotel yang paling penting dalam hal mewujudkan tujuan yang akan dicapai oleh hotel.

http://massicang.blogspot.com/2012/02/front-office.html

Komponen Proses Registrasi

Proses Registrasi adalah salah satu dari banyak poin di front desk yang dapat berinteraksi dengan tamu dalam memberikan pelayanan dari mulai tamu tiba, menginap sampai keberangkatan tamu. Pada bagian ini membahas tentang pentingnya mengambil data tamu yang telah dikonfirmasi dari proses pemesanan sebelumnya. Sementara tamu yang dalam pelayanan, kita dapat berkomunikasi dengan mereka, memelihara catatan akuntansi yang akurat, menanggapi tentang masalah keuangan dan menindaklanjuti pelayanan.

Menangkap data Guest

 Ini adalah catatan nilai penting dalam pengambilan data tamu saat pendaftaran. Informasi ini digunakan oleh banyak karyawan di hotel untuk menyediakan pelayanan untuk tamu. Digunakan untuk mengirim pesan kepada tamu, menginformasikan karyawan untuk kebutuhan tamu, mengetahui latar belakang tamu dan proses pembayaran. Saat Tamu menerima panggilan telepon, pesan telepon, surat, paket dan transmisi fax, hotel harus memberikan dan merekam ejaan yang tepat dari nama tamu, saat registrasi akan membantu operator telepon dan bellhop dalam menangani tamu dengan benar. Seseorang dengan nama belakang yang sama tidak boleh melewatkan pesan penting hanya karena lebih dari satu nama, contoh: Tina. S.Rodriguez, TSRodriguez atau T.Samuel Rodriguez terdaftar di hotel. Selain itu, karyawan hotel perlu tahu siapa dan latar belakang tamunya, sehingga SOP tetap terlaksana. Misalnya, direktur keamanan menginginkan karyawannya untuk mewaspadai adanya tamu yang menginap lebih dari yang pihak hotel ketahui didalam satu kamar. Tidak hanya sebagai informasi, hal ini juga dapat membantu dalam memberikan keamanan untuk tamu yang menginap dan juga memberikan keuntungan kepada pihak hotel.

http://diniidris.blogspot.com/

Prosedur reservasi

Pemesanan kamar adalah suatu kegiatan atau proses mengumpulkan informasi atau data tentang calon tamu dan orang yang melakukan pemesanan kamar. Informasi yang diperlukan oleh pihak hotel antara lain:
1. Jenis dan jumlah kamar yang diinginkan
2. Jumlah orang yang akan menginap 3. Tanggal kedatangan & tanggal keberangkatan
4. Nama tamu yang menginap di hotel
5. Nama pemesan/ orang yang dapat dihubungi untuk tindak lanjut informasi pemesanan kamar
6. Nama perusahaan atau biro perjalanan
7. Alamat dan nomor telepon perusahaan
8. Rincian kedatangan(waktu & transportasi yang digunakan)
9. Cara pembayaran yang digunakan
10. Permintaan khusus

http://akomodasi-perhotelan.blogspot.com/search/label/Reservation

Prosedur Registrasi Tamu

Prosedur registrasi tamu melibatkan beberapa langkah dan apabila dilaksanakan dengan akurat, memungkinkan manajemen melaksanakannya dengan efisien dan aman. Proses ini dibahas dibahas secara umum sebagai langkah-langkah berkaitan dengan manajemen kantor depan yang efektif. Kemudian dalam bab ini, penggunaan PMS (properti sistem manajemen) metode pendaftaran seperti
1. Guest requests to check into the hotel.
2. Front desk clerk projects hospitality toward the guest.
3. Front desk clerk inquires about guest reservations.
4. Guest completes registration card.
5.Front desk clerk reviews completeness of registration card.
6. Front desk clerk verifies credit.
7.Front desk clerk makes room selection.
8. Front desk clerk makes room assignment.
9. Front desk clerk assigns room rate.
10. Front desk clek discusses sales opportunities for hotel products and services with guest.
11. Front desk clerk provide room key. http://diniidris.blogspot.com/

Prosedur/tahapan penanganan check in untuk tamu perorangan adalah sebagai berikut:

1. Tamu yang datang di hotel Setelah kendaraan pengantar mereka memasuki lobby, maka akan disambut oleh seorang doorman untuk membukakan pintu, menyampaikan selamat datang dan menawarkan untuk menurunkan barang bawaannya dari bagasi mobil. Setelah ada tanda persetujuan dari tamu, doorman akan meminta bellboy untuk menurunkan barang tamu dari mobil dan disimpan diatas luggage trolley sampai ke depan pintu utama hotel atau ada yang menempatkan barang bawaan tamu didekat reception counter sambil menanti tamu untuk melakukan registrasi.
2. Bellboy mengarahkan atau mengantarkan tamu ke reception counter atau front desk . Sampai di counter, tamu akan disambut oleh receptionis dengan ucapan selamat datang dan menawarkan bantuan sambil tersenyum. di front office counter, receptionist akan menanyakan apakah tamu sudah melakukan pemesanan kamar atau belum, pertanyaan selanjutnya adalah, apakah reservasi yang dilakukan itu melalui perusahaannya atau travel agent. Jika tamu menyatakan telah melakukan pemesanan kamar sebelumnya maka reception akan mencari data tentang pemesanan yang telah dibuat untuk mempercepat proses check-in.
 3. Jika tamu sudah melakukan pemesanan kamar, maka petugas reception akan memastikan pemesanan kamarnya dan melihat metode pembayarannya jika pembayarannya menjadi tanggungan perusahaan maka petugas akan menanyakan surat jaminan yang berupa guarantee letter (GL), atau travel agent voucher.
4. Mengisi registration form dengan cara meminjam identitas tamu yangdapat berupa passpor, KTP, SIM
5. Menyiapkan guest card dan key card, dan menerangkan check-out time dan beberapa fasilitas penting
 6. Memberikan kupon sarapan dan kupon lain serta menerangkan kegunaanya
7. Reception mengucapkan selamat beristirahat.

http://akomodasi-perhotelan.blogspot.com/search/label/Reception

Minggu, 12 Agustus 2012

Role of Butler Handling Guest Luggage

Role of Butler Handling Guest Luggage Procedure :

• Butler check the EAL ( Expected arrival list ) for the VIP guest.
• Prepare for the VIP guest need.
• Stanby in the lobby.
• Gretting, warm welcoming, and identify self to the guest.
• Contact the bellboy for bring the guest luggage and property to guest room.
• Escort guest to the room and offer the hotel facilities explanation.
• Arrive in front of the room, butler open the door and pleased to the guest for entry to the room first.
 • Bellboy place the luggage and property in the luggage rack and double check. • Butler explain the room facilities to the guest.
 • Butler ask permission to the guest for unpacking/packing the luggage and property. • Butler offer any assistance to the guest and last gretting.

Conversation :
A = Butler
B = Guest
• Butler stanby in the lobby before the guest arrive at the hotel.
• The guest arrived at the hotel, door girl open the door car.
• Door girl, and butler gretting and warm welcoming to the guest.

A = Good afternoon Ms. Azura, welcome to Edhotel Padjajaran Hotel, my name is Zaeh, and i’m your butler.
B = Good afternoon, ohh nice to see you Zaeh.
A = Nice to see you too, Ms. Azura and I will serve you during your stay.
B = Hhm I see, thank you zaeh.
A = You’re welcome, Ms. Azura.. I will escort you to the room and for your luggage and property our bellboy will bring to your room.
B = Oke, you can ask about my luggage and property to my assistance.
A = Certainly Ms. Azura.
• Butler call the bellboy for bring the guest luggage and property, and butler escort the guest to the room.
A = Ms. Azura let me escort you to your room, please ?
B = Yes sure.
• Butler escort guest to the lift and show the guest how to use the key. Butler to lead the way and at the same time explain about hotel facilities.
A = Ms. Azura before we go to the room allow me to explain our hotel facilities. Breakfast will be available at Sari Boga restaurant located at Lobby level from 06.00-10.00 am. We also have Café and business centre at lobby level, our meeting rooms located on 2nd floors, the Swimming pool, Spa & Fitness centre are on the 5th floor. Let us know if you need to make a reservation for our restaurant or spa.
B = Yes, the great hotel.
• On the way to the room, show the nearest fire exit. In front of the room butler presses the doorbell by saying “butler service”. Butler open the door and show guest how to use key for the door and for electricity panel.
A = Ms. Azura your nearest fire exit will be to the left/right from your room and I will place your key in the electricity slot.
B = Thank you.
• Putting and placing the luggage, after that offer the guest for room facilities explanation.
A = Ms. Azura, allow me to explain the room facilities, we have the Save Deposit box inside the wardrobe, honor bar dont forget to fill the mini bar list if you want to concume snack or drink, this is the remote control for your television channel list is on the top of the TV, and the beside is drawing table, standing lamp pressing up or down button for turn on/off, you have room view to the mountain, and this is your bed side lamp, telephone to make an outgoing call please press nine follow by the number or you may press zero for operator assistance, one for house keeping, two for laundry, and three for room service, this is you air conditioner the last this is your bathroom for the water tap press red button for hot water or blue for cold water.
B = Alright, I will ask you again if I forget.
A = Its my pleasure Ms. Azura.
• Butler ask permission to the guest for unpacking/packing the luggage and property ( hang in the wardrobe or fold for unpacked clothes and place the property in drawers or the correct place).
A = Ms. Azura may I unpacking your luggage or property and place in the correct.
B = Yes, please you can do it now.
A = Thank you Ms. Azura.
 • After unpacking/packing the luggage and property, butler offer any assistance to the guest and farewell to guest and wish to have a pleasant stay with us.
A = Ms. Azura, is there anything else I can do to assist you?
B = Ohh, no I think its enough, thank so much zaeh.
A = Its my pleasure Ms. Azura, should you need further assistance during your stay with us, please do not hesitate to contact me with speed dial 2323.
 B = Oke, I will contact you again if I need something or etc.
A = Allright Ms. Azura, good afternoon and have a pleasant stay with us.

Sabtu, 11 Agustus 2012

Pramugari

Pramugari adalah cita-cita saya dari kecil, kenapa ? karena pramugari itu adalah wanita paling elegan diudara, ayooo.. coba siapa lagi wania paling elegan diudara kalau bukan Pramugari, kalau didarat sih banyak hehe, :D Saya akan memberikan sedikit pengetahuan mengenai Pramugari dengan sepengetahuan saya, Pramugari( b. indonesia ) atau Stewardess( b.inggris ) adalah karyawan di perusahaan penerbangan yang bertugas menjaga keselamatan dan melayani kebutuhan para penumpang selama perjalanan dari awal masuk kedalam pesawat sampai mereka turun kembali sehingga mereka merasa nyaman. oia... Pramugari adalah sebutan untuk wanita, sedangkan untuk laki-laki disebut dengan Pramugara. Untuk lebih lengkapnya mengenai Pramugari check this link guys http://en.wikipedia.org/wiki/Flight_attendant